Sabtu, 12 Maret 2011

Sains & Teknologi VIDEO: Buaya Dibantai Belut Listrik

Belut itu bisa menghasilkan sengatan listrik 400 kali batu baterai.
Jum'at, 11 Maret 2011, 07:07 WIB
VIVAnews - Anak buaya itu menggelepar tanpa nyawa setelah bertarung dengan seekor belut yang ukurannya berlipat kali jauh lebih kecil. Si buaya agaknya tak sadar kalau binatang mungil yang dihadapinya itu mampu menghasilkan sengatan listrik yang mematikan.

Memiliki nama ilmiah electrophorus electricus, belut listrik merupakan sejenis ikan yang dapat menghasilkan aliran listrik hingga 650 volt. Kelebihan ini merupakan bagian kemampuan tubuhnya untuk berburu dan membela diri. Kekuatan listrik yang mencapai 400 kali batu baterai itu bahkan bisa dimanfaatkan untuk menerangi sebuah pohon Natal di Jepang.

Ingin melihat pertarungan sengit antara belut listrik dan buaya? Klik video ini.
• VIVAnews

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

face2face - Facebook Chat!

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...